Sah, PR GP Ansor Se – Kecamatan Tambelangan Telah di Baiat

banner 468x60

Tambelangan, Ansor – Pimpinan Ranting (PR) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Se – Kecamatan Tambelangan sebanyak 9 Ranting sudah sah di baiat sebagai Pengurus Pimpinan Ranting di masing – masing Desa.

Pembacaan Surat Keputusan (SK) yang ditandatangani oleh Ketua dan Sekretaris Pimpinan Cabang (PC) GP Ansor Sampang yaitu Sahabat Bustomi Wakil Ketua Bidang Organisasi PC GP Ansor Sampang, dan yang membaiat pimpin langsung Oleh Ketua PC GP Ansor Sampang Sahabat Lora Amin Syafi.

Bacaan Lainnya
banner 300250

“ Sahabat – Sahabat sudah sah di bait, maka harus menjalankan Tugas dan Fungsinya,  jaga Islam Ahlussunnah Wal Jamaah dan Negara Kesatuan Republik Indonesia “ pesan singkat setelah membaiat ketua PC GP Ansor Sampang.

Bertempat di Pondok Pesantren (Ponpes) Al – Ilyasy, kegitan tersebut dikemas dengan Bersholawat, dengan menampilkan Nahdhos Shuban (NS) milik PAC MDS RA Tambelangan,dan Jamiyah Sholawat Bintang Sembilan milik PC MDS RA Sampang.

Perlu diketahui, Kecamatan Tambelangan ada 10 Desa dan yang di baiat 9 Desa yaitu, Desa Tambelangan, Samaran, Beringin, Somber, Banjarbillah, Barunggagah, Birem, Mambulu Barat, Batorasang, sedangkan untuk Desa Karang anyar masih SK hidup sisa Masa khidmatnya satu tahun lagi. (Uki)

banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *